Back to Top
CERITA PENDIDIKAN

Kisah Kebohongan Abu Nawas | Inspirasi

Walies MH
Juni 23, 2021
0 Komentar
Beranda
CERITA
PENDIDIKAN
Kisah Kebohongan Abu Nawas | Inspirasi

Kebohongan Abu Nawas Kisah Kebohongan Abu Nawas ini menggambarkan kehidupan manusia yang mengedepankan gengsi dan ketakutan sehingga berani berbohong demi jabatan ataupun sejenisnya. Al Kisah, Abu Nawas sedang berjalan di tengah pasar. Dia melihat ke dalam topinya dan penuh bahagia.  Orang-orang pun heran, lalu bertanya ;  *Orang :*... “hai Abu Nawas apa yg kamu lihat ke dalam topimu itu yang membuatmu tersenyum bahagia .....??” *Abunawas :*... “Aku sedang melihat Surga yg dihiasi barisan bidadari-bidadari.” yg cantik nan menawan (dengan ekspresi meyakinkan).  *Seseorang :*... "Coba aku lihat .... ?”  *Abunawas :*... Tapi saya tidak yakin kamu bisa melihat seperti apa yang saya lihat.”  *Orang2 :*... “Mengapa ....?".(serempak, karena sama2 semakin penasaran)     *Abunawas :*... “Karena hanya orang yang beriman saja dan sholeh yg bisa melihat Surga dan Bidadarinya di topi saya ini" *Seseorang :*... "Coba aku lihat ....!!" *Abunawas ;*... “Silahkan”  Orang itu
Baca selengkapnya

Penulis blog

Tidak ada komentar