Menjelang hampir 2 tahun kepengurusan pc pmii langkat-binjai, pelaksanaan Konfercab ke XV tahun 2021 ini akan dilaksanakan pada 16-17 juli 2021 mendatang, sesuai dengan informasi yang telah tersebar tentang pelaksanan konferensi cabang yang merupakan kegiatan yang dilaksanakan sekali dalam setahun di tingkatan cabang tersebut. (29/6) Menanggapi hal tersebut fahreza akbar Pase selaku ketua komisariat PMII STAI JM Tanjung Pura mengaku siap untuk mengikuti sebagai peserta dan menggajak para pimpinan di tingkat rayon serta seluruh kader maupun warga pmii bersama sama mensuksekan kegiatan konfercab tersebut. Menyinggung soal konferensi cabang pmii langkat - binjai dimana salah satu agendanya adalah memilih ketua cabang yang baru untuk prioderisasi 2021-2022 , Pase menyampaikan ada beberapa nama kader yang memenuhi salah satu persyaratan bakal calon ketua seperti sudah mengikuti pelatihan kader lanjut (PKL). Seperti Sahabat Riza Ansyari, sules irawan,S.E , Dani Hariyanto,S.Pd., Ag
Pengurus Komisariat PMII STAI JM Tanjung Pura Siap Sukseskan Konfercab XV PMII Cabang Langkat-Binjai Tahun 2021
Juni 29, 2021
Menjelang hampir 2 tahun kepengurusan pc pmii langkat-binjai, pelaksanaan Konfercab ke XV tahun 2021 ini akan dilaksanakan pada 16-17 juli 2021 mendatang, sesuai dengan informasi yang telah tersebar tentang pelaksanan konferensi cabang yang merupakan kegiatan yang dilaksanakan sekali dalam setahun di tingkatan cabang tersebut. (29/6) Menanggapi hal tersebut fahreza akbar Pase selaku ketua komisariat PMII STAI JM Tanjung Pura mengaku siap untuk mengikuti sebagai peserta dan menggajak para pimpinan di tingkat rayon serta seluruh kader maupun warga pmii bersama sama mensuksekan kegiatan konfercab tersebut. Menyinggung soal konferensi cabang pmii langkat - binjai dimana salah satu agendanya adalah memilih ketua cabang yang baru untuk prioderisasi 2021-2022 , Pase menyampaikan ada beberapa nama kader yang memenuhi salah satu persyaratan bakal calon ketua seperti sudah mengikuti pelatihan kader lanjut (PKL). Seperti Sahabat Riza Ansyari, sules irawan,S.E , Dani Hariyanto,S.Pd., Ag
Tidak ada komentar