Back to Top
BERITA DAERAH NASIONAL

Santri Dayah AMAL Peringati HUT RI ke-77 Dengan Cara Berbeda Dari Yang Lain

Walies MH
Agustus 17, 2022
0 Komentar
Beranda
BERITA
DAERAH
NASIONAL
Santri Dayah AMAL Peringati HUT RI ke-77 Dengan Cara Berbeda Dari Yang Lain

Aceh Timur - Pondok Pesantren Al-Madinatul Munawwarah Al-Waliyyah (AMAL) menggelar upacara memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia yang ke-77 yang dilaksanakan di lapangan upacara Dayah AMAL desa Beusa Seberang Kecamatan Peureulak Barat Kabupaten Aceh Timur Provinsi Aceh dan diikuti oleh ratusan santri dan semua dewan guru tampil beda dari yang lain dengan ciri khasnya santri, Rabu (17-08-2022)  Dalam upacara tersebut terlihat semua santri mengenakan pakaian Jubah dan sering serta memakai surban warna putih, dan santri Wati memakai baju dan hijab warna putih dan sarung warna hitam.  Upacara HUT RI ke-77 yang diadakan di Dayah AMAL tersebut dipimpin oleh Tgk.Arjuanda,S.Sos.,M.Pd yang merupakan dewan guru Dayah AMAL sekaligus Kepala SMA Plus Amal.  Dalam amanatnya Tgk Arjuanda menyampaikan bahwa acara peringatan HUT RI ini merupakan hari dimana kita mengingat dan mengenang atas jasa para pahlawan dan sesepuh kita yang terlalu berjuang untuk kemerdekaan ini, mereka mempertaruhkan
Baca selengkapnya

Penulis blog

Tidak ada komentar