Back to Top
ACEH ARTIKEL DAERAH

Pembuatan Tempe Home Industry Di Gampong Paya Bujok Tunong Kota Langsa

Walies MH
Desember 20, 2022
0 Komentar
Beranda
ACEH
ARTIKEL
DAERAH
Pembuatan Tempe Home Industry Di Gampong Paya Bujok Tunong Kota Langsa

Artikel ditulis oleh Riska Dwi Adinda, Mahasiswi Jurusan Bimbingan dan Konseling Islam, Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah, Institut Agama Islam Negeri Langsa. Makanan khas Indonesia yang berbahan dasar dari fermentasi kacang kedelai adalah tempe. Tempe merupakan makanan tradisional yang sudah mendunia. Makanan tempe dibuat dari biji kacang kedelai melalui fermentasi (ragi tempe). Dari proses fermentasi inilah yang membuat kacang kedelai mengalami penguraian dan menjadi senyawa sederhana. Makanan tradisional tempe ini sudah dikenal sejak berabad-abad oleh masyarakat Jawa, khususnya Yogyakarta dan Surakarta. Kata “Tempe” diduga berasal dari bahasa Jawa Kuno yang disebut dengan tumpi (makanan berwarna putih yang terbuat dari tepung sagu) dikarenakan terlihat memiliki kesamaan dengan tempe segar yang juga berwarna putih. Dari alasan itulah, yang menjadi asal muasal dari mana kata “tempe” berasal (Nasional, 2012). Dan seiring dengan perkembangan zaman dan teknologi yang semakin canggih, m
Baca selengkapnya

Penulis blog

Tidak ada komentar