Back to Top
Beranda
ACEH
ACEH TIMUR
ARTIKEL
BERITA
DAERAH
LANGSA
Pengolahan Buah Lindur Untuk Dijadikan Bahan Cemilan Khas Langsa

Artikel ditulis oleh : Aulia Hafiza ( KKNT - DR Berbasis Social Media ) Mahasiswi Perbankan Syariah Institut Agama Islam Negeri Langsa (IAIN Langsa) - Aceh Langsa adalah salah satu kota yang berada di provinsi Aceh, Indonesia. Kota Langsa berada kurang lebih 400 km dari kota Banda Aceh. Kota langsa terdapat beberapa wisata salah satunya wisata hutan mangrove. Hutan Mangrove sendiri memiliki fungsi yang sangat besar bagi lingkungan hidup, di antaranya dapat menahan arus air laut yang dapat mengikis daratan pantai, penyerap karbon dioksida dan penghasil oksigen, dan tempat hidup biota laut seperti ikan kecil untuk berlindung dan mencari makan. Hutan mangrove merupakan suatu ekosistem yang memiliki berbagai macam tumbuhan     seperti     Rhizophora     apiculata,     Rhyzophora     mucronata, Bruguira cylindrica, Avicennia marina, Avicennia officanalis, Cardia bantamensis, Xylocarpus molucencis, Xylocarpus granatum, dan Bruguera g
Baca selengkapnya

Penulis blog

1 komentar

  1. Anonim
    17 Desember 2022 pukul 08.05
    Berita yang menginspirasi